Hotel di area Karangasem
Cari hotel terpilih di area populer "Karangasem"
Tentang Karangasem
Karangasem terletak di Bali Timur yang terkenal dengan pesona alam, pura dan peninggalan sejarahnya. Ada "Pura Besakih", pura terbesar di Bali yang terletak di kaki "Gunung Agung" yang juga merupakan gunung tertinggi di Bali. Ada peninggalan kerajaan Karangasem "Taman Tirta Gangga" dan "Taman Ujung Sukasada" sebuah desa yang masih bernuansa Bali jaman dulu bernama "Desa Tenganan", Dan juga ada pantai dan beberapa spot untuk snorkeling.